Jumat, 06 Desember 2013

Yuk Sambut Libur 'Troen Blang' dengan Keceriaan Menggambar!

0 komentar
Sudah menjadi tradisi di TPMT, ketika sawah sudah dibajak, padi sudah ditaburi benih dan siap ditanam, libur pun datang. Pasalnya, saat tanam dan panen tiba, semua orang sibuk di sawah. Para orang tua, pengurus TPMT, dan murid TPMT hampir semuanya sibuk berkativitas. Ada yang sibuk membantu orang tua di sawah, ada juga yang menjaga adik di rumah. Hal ini didukung oleh cuaca yang sangat mendung dan basah berhujan, dimana mempersulit jarak tempuh para relawan untuk mengajar ke TPMT selama musim 'troen blang' ini. Karenanya, kegiatan belajar mengajar dipastikan akan sangat tidak efektif jika dipaksakan ...
Continue reading →
Sabtu, 30 November 2013

Saleum Rindu Dari Kanada!

0 komentar
Saleum, Peu haba? Kiban keadaan lawet nyoe? I wish you all guys have a very great blessing day, full of  spirit and motivations to keep on doing such a great thing! Yapp, it’s Volunteering!  Tidak terasa hampir dua bulan saya berada di negeri warna-warni ini. Negri maple penuh pesona dan kedamaian. Rasa syukur tiada tara membuncah sejak kaki ini pertama kali melangkah memasuki burung terbang, menghabiskan waktu lebih dari 20 jam di udara, melewati indahnya sahara, hingga tiba  di belahan bumi bagian utara  yang luar biasa dinginnya ini. Yap, Canada namany ...
Continue reading →

TMPT Itu Dimana Ya?

0 komentar
Saat mendengar kata TPMT, mungkin pertanyaan kedua teman-teman setelah TPMT itu apa adalah dimana TPMT? TPMT itu adalah singkatan dari Taman Pendidikan Masyarakat Tanyoe. TPMT berada di Desa Lambirah, tepatnya di komplek Dayah Tgk. Chik Lambirah, Kec. Sukamakmur (Sibreh), Kab. Aceh Besar. Mungkin, bagi sebagian orang akan sulit mencari alamat TPMT jika hanya bermodalkan penjelasan alamat seperti itu. Maklum, petunjuk jalan di daerah pedesaan tentu ...
Continue reading →
Rabu, 27 November 2013

Menyambut Hari Guru TPMT Berikan Award kepada Para Relawan Pengajar

0 komentar
Pada tanggal 25 November banyak guru Indonesia yang senang hatinya. Pasalnya pada hari itu banyak sekali orang yang mengucapkan ‘Selamat hari guru!’ ‘Terimakasih Guree!” ‘Engkaulah pahlawan tanpa tanda jasa!’ dan masih banyak lagi bentuk penghargaan lainnya, karena tanggal tersebut diperingati sebagai hari Guru Nasional di Indonesia. Begitu juga yang terjadi dengan para guru di TPMT, mereka juga mendapatkan penghargaan yang sama, meskipun dilaksanakan ...
Continue reading →

Taman Sari Mungil di Lambirah

0 komentar
Anak-anak itu berlarian ke satu arah, ke pekarangan serba hijau. Mereka berebutan memilih alat bermain yang mereka sukai. Ada yang menaiki tangga melengkung, ada yang berputar-putar sesukanya di putaran, ada yang berlomba menaiki bola ‘dunia,’ dan tentu tak kalah banyak yang mengantri untuk bermain ayunan dan ‘jungkat-jungkit. Sementara di samping ‘jungkat-jungkit, sekitar 10 orang anak-anak perempuan berebutan menaiki perosotan dan tertawa ...
Continue reading →
Minggu, 20 Oktober 2013

Persyaratan Relawan

0 komentar
Siapa yang berminat ingin menjadi pengajar di Taman Pendidikan Masyarakat Tanyoe (TPM-T),,,? Persyaratannya tidaklah sulit dan gampang-gampang saja. Diantara persyaratannya adalah: 1.       Komitmen dengan jadwal dan tugas. 2.       Berpakaian sopan, tidak boleh memakai baju baru dan mencolok agar terhindar dari kesan mewah dan sebagai nilai kesetaraan. 3.       Menyukai ...
Continue reading →